Kejahatan Luar biasa, LBH Nusantara Global Adukan Dugaan Pencabulan

    Kejahatan Luar biasa, LBH Nusantara Global Adukan Dugaan Pencabulan


    TANGERANG - Ada apa warga Kp.cilongok, Desa Daon kecamatan rajek, kabupaten tangerang di adukan Lembaga Bantuan Hukum Nusantara Global?, Sabtu, 21 Oktober 2023.

    Pencabulan terhadap anak dibawah umur adalah kejahatan yang luar biasa, pencabutan laporan tidak bisa menghentikan penyidikan dalam prosesnya karena menyangkut masa depan anak. Polisi wajib memroses kasus pencabulan, sekalipun kedua belah pihak ( baik korban dan pelaku red) sepakat melakukan perdamaian.

    Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2004 tentang Perlindungan Anak sudah mengatur demikia rupa agar anak-anak dapat terlindungi dari ancaman yang merusak masa depannya dan dijelaskan Dalam Pasal 81 dan 82 Undang-Undang tentang Perlindungan Anak ini diatur bahwa pelaku pelecehan seksual terhadap anak dipidana penjara maksimal 15 tahun, namun mengapa para pelaku tetap ada dan tidak jera atas contoh-contoh pelaku yang sudah terlebih dahulu merasakan pidananya.

    Namun ada saja para pelaku jika diketahui oleh keluarga korban mereka seakan merendahkan keluarga korban dengan memberikan uang untuk perdamaian, namun LBH Nusantara Global yang dinakhodai Furkan H. Alatif SH., MH dan beliaupun pernah menjadi  Ketua BEM ilmu hukum periode tahun 2006-2007 di universitas Satria Makasar dan ketua HMI cabang makasar periode 2008-2009 serta Ketua pusmaja pusat studi paca sarjana jogjakarta priode 2011/2012 inipun menjelaskan, bahwa kasus pencabulan dibawah umur adalah delik umum siapa saja dapat melaporkan dan kami pun sudah melaporkan pelaku dugaan pencabulan yang berdomisi di kampung Cilongok kepolres kota Tangerang, dan kami meminta segera pihak kepolisian mengusut tuntas agar tidak ada lagi kejahatan terhadap anak di bawah umur ditangerang yang seenaknya melakukan perdamaian tanpa proses hukum.

    " bahwa pencabulan dibawah umur sangat tidak bisa diterima akal sehat, dimana hal tersebut adalah termasuk pelanggaran hak asasi manusia yang merenggut masa depan anak, kita jangan sampai mengorbankan anak demi uang yang akan habis terpakai untuk keperluan hidup, dan anak kehilangan masa depan serta mendapatkan traumanya."tegasnya.

    Lanjut furkan H. Alatif, SH., MH, " kami dari Lembaga Bantuan Hukum Nusantara global meminta pihak kepolisian tetap melanjutkan aduan atau laporan dari masyarakat walau ini ada perdamaian karena menyangkut masa depan anak bangsa Indonesia, kamipun berharap kepada masyarakat jika ada prilaku itu diwilayah nya untuk hubungi kami jika pihak kepolisian tidak melanjutkan kasusnya dengan dalil perdamaian (081977770333) "lanjutnya. (Hadi)

    kejahatan lbh nusantara global dugaan pencabulan
    Sopiyan Hadi

    Sopiyan Hadi

    Artikel Sebelumnya

    Sidang Lanjutan ke 3 Tol Becakkayu, Tergugat...

    Artikel Berikutnya

    Wakapolresta Tangerang Hadiri Upacara Peringatan...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Romo Paulus Kristian Seswantoko: Apresiasi Setinggi-tingginya kepada Polri dan TNI atas Dedikasi Selama Perayaan Natal dan Tahun Baru
    Kompolnas Apresiasi Polri Atas Keberhasilan Operasi Lilin 2024
    Ketua Forum Studi Transportasi Apresiasi Polri Dalam Kelancaran Nataru 2024-2025
    Realisasi Anggaran MA Selama 2024
    Diduga di Intimidasi Oleh Pihak Perusahaan, 12 Tahun Bekerja di Indomart Tangerang 2 Kehilangan Haknya Sebagai Karyawan Tetap
    Jelang Tahun Baru 2025, Samapta Polresta Bandara Soetta Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas 
    Polresta Bandara Soekarno-Hatta Gagalkan Penyelundupan 107.800 Benih Lobster Tujuan Singapura
    Yayasan Perlindungan Konsumen YPK TAJJALI Angkat Bicara Terkait Dilaporkannya Wanita Asal Cikande Hanya Karna Tidak Bisa Bayar Cicilan HP
    Korban Penipuan Menangis, Mendapat Bantuan Tiket Pesawat dari Personel Polres Bandara Soekarno Hatta
    Diduga di Intimidasi Oleh Pihak Perusahaan, 12 Tahun Bekerja di Indomart Tangerang 2 Kehilangan Haknya Sebagai Karyawan Tetap
    Gathering Wartawan yang Diadakan Kominfo Kabupaten Tangerang Terkesan Tebang Pilih
    SMAN 10 Tangerang Siap Dukung Program Makan Bergizi Gratis dengan Kolaborasi Orang Tua dan Sekolah
    Wakapolda Metro Jaya Meninjau Kesiapan Pengamanan Wisata TMII Menjelang Perayaan Tahun Baru 2025
    Ketua Umum PW FRN Ungkap Alasan Cinta dan Dedikasinya kepada Polri
    Polsubsektor Terminal 2 Bandara Soekarno-Hatta Berikan Bantuan kepada Penumpang Lansia Saat Check-in
    Kepala Desa Mekar Baru Ucapkan Terimakasih Atas Penambahan Masa Jabatan Jadi 8 Tahun
    Sukses Gelar Acara, Sekber Bantara Siap Menangkan Maesyal Rasyid Jadi Bupati Tangerang
    Pantau Patroli Gabungan TNI-POLRI Avsec dan Security, Ipda Agus DC Berikan Himbauan Kepada Para Pengemudi untuk Bersama Sama Jaga Ketertiban Umum
    Melalui Jumat Curhat, Polsek Legok Ajak Warga Jaga Kondusivitas di Pilkada 2024

    Tags